Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Bangka Barat Merayakan HUT Ke-25
Pemerintah Kabupaten Bangka Barat melalui Dinas Pendidikan, Kepemudaan, dan Olahraga menggelar uji coba makan bergizi gratis di SLBN Mentok
"Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Mardiana Soleh,S.Sos berkata hari ini jumat pagi kita bersama anggota Dharma Wanita Persatuan (DWP) telah melaksanakan senan bersama dalam rangka memperingati HUT DWP Ke 25 dengan mengusung tema Penguatan Pondasi Transformasi Organisasi DWP Menuju Indonesia Emas 2045"
Pada TPS 10 Desa Puput dan TPS 01 Desa Kelabat Kecamatan Parittiga, pada pemantauan ini kegiatan berjalan dengan lancar dan proses pemungutan di saksikan secara langsung oleh masyarakat setempat.
Mengajak kepada seluruh masyarakat sekitarnya untuk memilih hadir dan menggunakan hak suaranya sebagai wujud tanggung jawab serta partisipasi kita untuk memperkokoh demokrasi dalam menentukan pimpinan daerah yang amanah kedepannya
Penyelenggaraan Focus Group Discussion (FGD) dalam rangka Pengendalian Inflasi Untuk Meningkatkan Ketahanan Ekonomi Nasional